Sunday, August 29, 2010

Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir (PLTN) IRAN beroprasi gan !!

Setelah sempat ditunda selama tiga setengah dasawarsa, Iran mulai mengoperasikan Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir Bushehr. Sabtu lalu, Iran mulai mengisi bahan bakar reaktor nuklir pertamanya.

http://images.detik.com/content/2010/08/23/157/pltniran1.jpg

Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir milik Iran yang terletak di kota pelabuhan Bushehr. Prokram nuklir Iran masih mendapat penentangan negara-negara Barat. Reuters/Raheb Homavandi.


http://images.detik.com/content/2010/08/23/157/pltniran2.jpg


PLTN ini mulai diisi bahan bakarnya pada Sabtu (21/8) lalu. Pengisian uranium ke PLTN buatan Rusia tersebut dibawah pengawasan tim PBB. Reuters/Raheb Homavandi.


http://images.detik.com/content/2010/08/23/157/pltniran3.jpg


Kepala Badan Atom Rusia, Sergei Kiriyenko (kedua dari kiri) dan Kepala Badan Tenaga Atom Iran, Ali Akbar Salehi (kanan) menggelar jumpa pers saat pengisian uranium ke PLTN tersebut. Reuters/Raheb Homavandi.


http://images.detik.com/content/2010/08/23/157/pltniran4.jpg

Rusia akan memasok 82 ton bahan bakar uranium ke PLTN Bushehr. Reuters/Raheb Homavandi.

No comments:

Post a Comment